Nestapa Metropolitan

Karya  : Andika Geotama

Sumber Gambar : Google




Kota metropolitan
Kota penuh kesibukan
Kota padat degan bangunan
Dengan ornamen mengagumkan

Disudut jauh ku melihat
Anak kecil duduk termenung
Menantikan belas kasih
Dari para pengguna jalan

Hidup dikota tak menjamin
Setiap orang sejahtera
Hidup tentram
Hidup damai


Posting Komentar

0 Komentar